Rabu, 14 Oktober 2009

UNSUR-UNSUR HUMAS

1. Unsur - unsur humas

a) Citra positif ( Good image )

b) Kemauan baik ( good will )

c) Saling menghargai ( Mutual apreciasen )

d) Saling timbul pengertian ( Mutual understanding )

e) Toleransi ( tolerance )

2. Tugas kedalam dan keluar PR

a) Membina hubungan kedalam ( public internal )

Yang dimaksud dengan public internal yaitu public yang menjadi bagian dari unit / badan / perusahaan atau orgnisasi itu sendiri. Seorang PR harus mampu mengidentifikasi atau mengenal hal-hal yang menimbulkan gambaran negative dalam masyarakat, sebelum kebijakan itu dijalankan oleh organisasi.

b) Membina hubungan keluar (public eksternal)

Yang dimaksud dengan public eksternal yaitu public umum (masyarakat). Mengusahakan tumbuhnya sika dan gambaran public yang positif terhadap lembaga yang diwakilinya.

3. Peran PR dalam suatu organisasi

a) Menjelaskan tujuan-tujuan (clarifying goals) organisasi terhadap pihak publiknya. Tugas tersebut akan terpenuhi dengan baik, apabila PR / HUMAS bersangkutan lebih memahami atau mayakini pesan / informasi yang akan disampainya itu.

b) Bertindak sebagai radar, tetapi juga harus mampu memperlancar pelaksanaan public politiknya. Jangan sampai pesan atau informasi tersebut membingungakan atau menghasilkan Sesutu yang kadang-kadang tidak jelas arahnya, sehingga pesan-pesan akan menjadi sulit untuk diterima oleh public.

c) Pihak PR / HUMAS harus memilii kemampuan untuk melihat kedepan atau meprediksi sesuatu secara tepat yang didasarkan kepada pengetahuan akan data atau sumber informasi actual dan factual, yang mengangkut kepentingan organisasi maupun publiknya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar